Cara Pemakaian Mesin Stamper || BOGOR BONDONGAN-GUNUNGPUTRI-GUNUNG SINDUR-PARUNG-CIAWI-TAJUR
Cara Pemakaian Mesin Stamper
Sebelum
memakai mesin stamper sebaiknya anda membaca terlebih dahulu bagaimana cara
pemakaian mesin stamper yang benar. Hal ini untuk menghindari sesuatu yang
tidak diinginkan, simak ulasannya berikut ini:
STAMPER KUDA |
1. Mengecek Kondisi Mesin Stamper
Pastikan
kondisi mesin stamper tidak mengalami masalah apapun termasuk mengecek bagian
bahan bakar. Jika stamper yang anda pakai memang menggunakan bahan bakar
sebaiknya ketika melakukan pengisian bahan bakar tidak terlalu penuh. Sering
terjadi kasus bahan bakar mudah tumpah pada tangki yang terisi penuh karena
adanya getaran yang dihasilkan mesin stamper.
Utamakan
keamanan kerja karena dengan safety kita bisa bekerja tanpa was was perihal
kemungkinan buruk yang akan terjadi. Ketika mesin stamper sudah ingin anda
gunakan, periksa kembali bagian mur dan baut. Jika terdapat baut yang longgar
silahkan kencangkan supaya tidak mengganggu operasional seperti kebocoran bahan
bakar ataupun oli yang bisa berdampak pada kecelakaan kerja.
2. Menghidupkan Mesin Stamper
Ketika
semuanya sudah aman silahkan hidupkan mesin stamper. Atur posisi mesin lalu
pastikan sudah ON, tarik bagian grip sehingga mesin tersebut menyala. Tunggu
hingga 5 menit untuk memanaskan mesin stamper terlebih dahulu. Saat baru
dihidupkan jangan langsung dipakai karena yang namanya mesin membutuhkan jeda
sesaat supaya bisa bekerja dengan optimal. Atur kecepatan mesin stamper ke yang
paling rendah agar getarannya tidak mengganggu proses memanaskan mesin.
3. Mengoperasikan Mesin Stamper
Selanjutnya
anda mengarahkan mesin stamper pada posisi permukaan yang ingin dipadatkan.
Karena kecepatan dari mesin ini sifatnya horizontal maka harus diseimbangkan
oleh operator supaya ketinggian sama rata hasilnya. Jika terdapat permukaan
yang cukup padat sebaiknya skip beberapa saat lalu ditumbuk kembali. Jangan
terlalu fokus sama satu area saja karena nantinya bisa dilakukan finishing.
Jika kondisi mesin mulai panas silahkan istirahatkan terlebih dahulu sebelum
dipakai kembali.
4. Pemeliharaan dan Penyimpanan Mesin Stamper
Kami
menyediakan sewa stamper di BOGOR untuk anda yang sedang membutuhkannya. Tidak
perlu khawatir soal harga sewa stamper karena kami membandrolnya cukup murah.
Selain itu prosesnya juga sangat cepat karena kami tidak terlalu mengharuskan
syarat yang ribet. Supaya lebih jelas anda bisa langsung menghubungi kami agar
mengetahui detailnya. Tempat sewa stamper BOGOR terdekat mungking adalah kami,
dibandingkan dengan tempat lainnya kami selalu mengutamakan kualitas peralatan.
Komentar
Posting Komentar